Kecil

Celah ruang bersembunyi  kecil
Benturan angin bak siulan panjang
Sayang sinar tak sempat singgah
Ini bentuk perumpamaan kecilnya

Tertutup terhimpit lalu terkunci
Dimana  celah tiada yang tau
Kecilnya bernada siualan singkat
Sayang angin selalu merubah nyaring
Namun iramanya pun siapa dengar

Mustahil sudah
Muak bising bosan memanggil
Semasih kecil  tak kan didengar
Sumpah sungguh kecilnya melepas
Kecil siapa yang mau tau

by : Yogi Pramudia Rusali

0 komentar:

Posting Komentar